Senin, Februari 10, 2025
No menu items!

111

MAJELIS TABLIGH MENGIKUTI PELATIHAN PRODUKSI KONTEN DAKWAH DIGITAL

Majelis Tabligh Pimpinan Wilayah DKI Jakarta mengutus dua orang anggotanya, Hadiyan dan Azhar Taufik, dalam kegiatan Pelatihan Produksi Konten Dakwah Digital yang diselenggarakan oleh Majelis Tabligh Pimpinan Pusat Muhammadiyah pada 1-3 Desember di Yogyakarta. Acara bertempat di Hotel Lynn...

Gebyar Milad Muhammadiyah ke-111 PWM Jakarta: Memahamkan Akar Historis dalam Ikhtiar Menyelamatkan Semesta

Jakarta, Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) DKI Jakarta Menggelar Gebyar Milad Muhammadiyah ke-111 sebagai bagian dari upaya; Bukan hanya untuk menggairahkan warga persyarikatan saja, melainkan juga untuk lebih memahamkan gerakan da'wah Muhammadiyah kepada masyarakat lebih luas di Jakarta. Puncak Milad Muhammadiyah...

PWM DKI Jakarta Gelar Gebyar Milad 111, Ada Atraksi Seni hingga Bazar UMKM

Jakarta - Pengurus Wilayah Muhammadiyah (PWM) DKI Jakarta menggelar Gebyar Milad ke-111 Muhammadiyah. Kegiatan dilaksanakan di GOR Padepokan Pencak Silat Taman Mini Indonesia Indah (TMII) Jakarta Timur pada Ahad (3/12/2023). Selain tausiah Ketua Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah Prof. Dr. KH....

Latest News

PUISI: Pulang

42 tahun di Jakarta bukan kepulanganku ke sana 42 tahun di Jakarta menyelesaikan tugas keduniaan di bawah titah keakhiratan 1982-2024 jalanan...