Oleh: Tony Rosyid | Pengamat Politik dan Pemerhati Bangsa
KONFLIK Prabowo vs Jokowi secara teoritis mirip perseteruan Megawati vs Jokowi. Untuk kasus yang kedua saya pernah tulis sebuah artikel di media tanggal 23 Oktober tahun 2017. Judulnya "Adu Kuat Megawati...
JAKARTAMU.COM | Badan Pengelola Investasi Daya Anagata Nusantara atau BPI Danantara benar-benar fenomenal. Badan yang baru lahir itu sudah harus mengelola aset BUMN yang nilainya 10.000 triliun rupiah.
Merujuk salinan draft RUU BUMN yang dibahas pemerintah bersama DPR pada...
JAKARTAMU.COM | Tak butuh waktu lama bagi Komisi VI DPR RI untuk mengubah Undang-Undang Nomor 19 Tahun 2003 tentang Badan Usaha Milik Negara atau BUMN.
Revisi ketiga ini disetujui untuk dibahas pada 23 Januari lalu. Selanjutnya, pada 1 Februari...
JAKARTAMU.COM | PT Perusahaan Pengelola Aset (Persero) atau PPA telah memprediksi 6 BUMN sulit disembuhkan. Jumlah itu merupakan 22 pasien yang ada. “Hanya empat yang memiliki potensi untuk pulih,” ungkap Direktur Utama PT Danareksa (Persero), Yadi Jaya Ruchandi. “Enam...
JAKARTAMU.COM | Kabar baik itu datang dari lantai bursa. Performa indeks saham BUMN alias IDXBUMN20 tampak mentereng. Nggak percaya? Bandingkan saja dengan indeks saham bergengsi lainnya.
Berdasarkan data Bursa Efek Indonesia (BEI), indeks saham BUMN meningkat sebesar 2,13% sepanjang tahun...
Oleh: Fathorrahman Fadli dan Dimas Huda
JAKARTAMU.COM | Banyak pihak berharap Badan Pengelola Investasi Daya Anagata Nusantara atau disebut BPI Danantara bisa menjadi malaikat penyelamat ekonomi. Optimisme ini tampaknya berlebihan. Indonesia sudah ada Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN), juga...
Oleh: Fathorrahman Fadli dan Miftah H. Yusufpati
JAKARTAMU.COM | Presiden Prabowo Subianto berharap Danantara dapat menjadi lembaga investasi yang pruden dan dapat dipercaya; tidak saja di level nasional, namun juga internasional. Seperti yang dtunjukkan lembaga serupa negara tetangga Temasek Singapura,...
JAKARTAMU.COM | Ini memang barang baru. Nama lengkapnya adalah Badan Pengelola Investasi Daya Anagata Nusantara disingkat BPI Danantara atau Danantara saja. Badan ini diharapkan menjadi salah satu badan khusus sebagai upaya memperkuat daya saing ekonomi Indonesia. Dan ini merupakan...
JAKARTAMU.COM | Presiden Prabowo Subianto perlu sedikit bersabar. Pasalnya, sampai kini keinginannya untuk membentuk Badan Pelaksana Investasi Daya Anagata Nusantara (BPI Danantara) tak kunjung terealisasi. Harap maklum, ternyata payung hukum lembaga seperti itu belum ada. Keppres dan Peraturan Pemerintah...
Oleh: Dwi Taufan Hidayat | Ketua Lembaga Dakwah Komunitas PCM Bergas Kabupaten Semarang
JAKARTAMU.COM | Klaustrofobia adalah jenis fobia atau gangguan kecemasan yang ditandai dengan ketakutan yang berlebihan terhadap ruang tertutup atau terbatas. Penderita klaustrofobia sering merasa terjebak dan cemas...
JAKARTAMU.COM | Sektor perbankan Indonesia kembali menunjukkan daya tahan (resilient) di tengah ketidakpastian global dan tantangan ekonomi domestik sepanjang 2024.
Berdasarkan data OJK per Oktober 2024, kinerja intermediasi perbankan tetap kuat tecermin melalui pertumbuhan kredit (bank umum) sebesar 10,92% (yoy),...
JAKARTAMU.COM | Sudah banyak yang dilakukan gubernur-gubernur terdahulu dalam mengatasi kemacetan. Namun, problem ini belum sepenuhnya teratasi. "Problem Jakarta memang tidak bisa diselesaikan dalam lima tahun saja, perbaikan itu membutuhkan kesinambungan, " kilah Rano Karno, wakil gubernur Jakarta terpilih,...
PAKAR Hukum Pidana Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed), Hibnu Nugroho, menilai vonis terhadap Harvey Moeis terlalu ringan. Hukuman terhadap pengusaha suami artis Sandra Dewi tersebut tak sebanding dengan kerugian negara yang mencapai Rp300 triliun serta dampak kerusakan yang diakibatkan tindak...
SIAPA, apa dan bagaimana Mahfud MD berlompatan di tonggak-tonggak perjalanan reformasi kian tertantang. Ini terkait dengan kabar yang mengindikasikan alumni UII Jogjakarta dan S-2 serta S3 nya di Universitas Gajah Mada ini, jika benar akan ditunjuk Presiden Prabowo Subianto...
INSIDEN 12 pemain PSM Makassar saat melawan Barito Putera di Liga 1 Indonesia pada Minggu (22/12/2024) menyita perhatian pecinta sepak bola nasional. Peristiwa ini membuka diskusi mendalam tentang berbagai kelemahan mendasar dalam ekosistem sepak bola nasional.
Banyak pendapat yang sepakat...
DALAM beberapa tahun terakhir, ruqyah telah menjadi metode pengobatan alternatif yang semakin populer. Mulai dari masyarakat biasa hingga tokoh masyarakat memanfaatkan ruqyah untuk mengatasi berbagai penyakit, termasuk penyakit serius seperti kanker. Lalu, apa sebenarnya ruqyah itu?
Ruqyah adalah metode pengobatan...
PILKADA Jakarta tak seru lagi. Buktinya, terjadi penurunan partisipasi dalam pemberian suara. Dari awal publik telah kecewa terhadap kemunculan paslon nomor satu yang "kelebihan" dukungan dari sekian belas parpol.
Sampai-sampai muncul dugaan bahwa apa yang sedang berlangsung itu semata-mata skenairo...
PEMILU atau Pemilihan Umum untuk memilih anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) dan Badan Pembuat Konstitusi (Konstituante) pertama kali di Indonesia, dilaksanakan pada September 1955. Menyusul dua tahun kemudian, Juli 1957 berlangsung Pemilu Anggota DPRD Provinsi.
Dua tahapan pemilu pertama (1955...
DALAM beberapa bulan terakhir, serangkaian serangan siber yang dilakukan oleh Handala, sekelompok hacktivist pro-Palestina, telah menargetkan fasilitas Israel. Akibatnya terjadi kebocoran data militer yang sensitif, komunikasi diplomatik, dan informasi rahasia lainnya.
Serangan teknologi tingkat tinggi ini, menurut para ahli siber, telah mengganggu operasi rutin dan...
Alih-alih memulihkan KPK, Presiden Prabowo memilih Polri sebagai mesin penggebuk koruptor. Tapi melihat buruknya rekam jejak polisi dalam menangani perkara korupsi, sepak terjang badan anyar ini perlu diawasi ramai-ramai.
Oleh Andi Reza Rohadian, Jurnalis Tinggal di Jakarta
KORUPSI di Indonesia boleh...
Kesepakatan senilai $1,2 miliar ini ditandatangani pada tahun 2021 oleh Google dan Amazon untuk menyediakan layanan komputasi awan dan kecerdasan buatan kepada rezim di Tel Aviv.
Suap terhadap tiga hakim yang membebaskan Ronald Tannur, terdakwa pembunuhan pacarnya, mengantarkan penyidik Kejaksaan Agung ke perkara yang lebih besar: seorang mantan pejabat di Mahkamah Agung (MA) sebagai otak pengatur perkara. Bobroknya MA semakin klop dengan putusan Mahkamah Konstitusi...
PADA 5 Mei 1950, di keremangan pagi pantai Pekalongan yang landai, Kutil alias Sakhyani, tukang cukur itu berjongkok lalu rebah diterjang butir-butir timah panas. Hidup Kutil sebagai Robinhood di masa kekacauan Peristiwa Tiga Daerah (Brebes-Tegal- Pemalang) berakhir.
Kutil menjadi satu-satunya...
Oleh Andi Reza Rohadian, Jurnalis
TAK ada bulan madu bagi Presiden Prabowo Subianto yang baru dilantik, Minggu, 20 Oktober lalu. Maklum, beban yang ditinggalkan Joko Widodo (Jokowi), pendahulunya, sangat sarat. Utang pemerintah hingga akhir semester I sudah menyentuh Rp8.338,3 triliun....
| Oleh: Drs. SM Hasyir Alaydrus, S.Sos., MM
Rangkuman dalam proses akselerasi menuju keberhasilan suatu komunikasi dalam perspektif da’wah Islam berkemajuan meliputi:
1). Isi kepalaAda pun isi kepala yang dimaksud di sini, adalah mengisi akal pikiran dengan ilmu pengetahuan. Dengan penguasaan...
| Oleh: Drs. SM Hasyir Alaydrus, S.Sos., MM
Efektivitas Komunikasi dalam Pemberdayaan SDM
Perjalanan Muhammadiyah yang menapaki abad ke-2 hijriyah mau pun miladiyah, telah menunjukkan adanya bangun sistem komunikasi yang efektif. Selain itu, tentu pula dapat dimunculkan ke permukaan mengenai indikasi...
| Oleh: Drs. SM Hasyir Alaydrus, S.Sos., MM
Jauh sebelum Indonesia mencapai kemerdekaan, masyarakat multikultural sudah ada. Dan multikultural telah pula merambah berbagai kawasan di permukaan bumi, termasuk di negeri kepulauan nusantara yang penduduknya begitu heterogen.
Soal adanya masyarakat heterogen yang...
| Oleh: Drs. SM Hasyir Alaydrus, S.Sos., MM
Integrasi Sosial di Lingkungan Multikultural
Salah satu ciri umum dalam bangun integrasi sosial yang selama ini dilakukan persyarikatan Muhammadiyah, adalah untuk terjangkaunya penyampaian pesan-pesan da’wah hingga ke lingkungan multikultural. Ciri ini telah terakui...
JAKARTAMU.COM | AS telah menjuluki mendiang pemimpin Hamas Yahya Sinwar sebagai “rintangan yang tidak dapat diatasi” bagi gencatan senjata di Jalur Gaza. Namun pembunuhan Sinwar kemungkinan akan menyingkapkan ambisi Israel untuk melanjutkan perangnya di Gaza .
Para pejabat AS...