JAKARTAMU.COM | Dalam beberapa waktu terakhir, muncul gelombang kritik tajam terhadap pemerintahan Presiden Prabowo Subianto dan mantan Presiden Joko Widodo (Jokowi). Tagar #ndasmu menjadi simbol perlawanan di media sosial, mencerminkan ketidakpuasan masyarakat terhadap kebijakan dan tindakan pemerintah yang dianggap...
JAKARTAMU.COM | Pada perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-17 Partai Gerindra di Sentul, Bogor, 15 Februari 2025, Presiden Prabowo Subianto menyampaikan penghormatan tinggi kepada mantan Presiden Joko Widodo (Jokowi). Dalam pidatonya, Prabowo meneriakkan "Hidup Jokowi" dan memuji peran mantan...
JAKARTAMU.COM | Pemerintahan Presiden Prabowo Subianto terus menggelontorkan berbagai kebijakan stimulus ekonomi untuk meringankan beban masyarakat dan mendorong pertumbuhan nasional. Sejumlah langkah strategis telah diumumkan, mencakup diskon listrik, insentif pajak, bantuan pangan, hingga penghapusan utang UMKM.
Salah satu kebijakan yang...
JAKARTAMU.COM | Pada perayaan HUT Partai Gerindra, terdengar pekik "Hidup Jokowi!" yang dipimpin oleh Prabowo Subianto di hadapan para kader dan simpatisan. Pekikan ini tentu menarik perhatian publik, mengingat dalam demokrasi, pemimpin adalah pelayan rakyat, bukan sebaliknya.
Secara politis, seruan...
JAKARTAMU.COM | Keputusan Kongres Luar Biasa (KLB) Partai Gerindra pada 13 Februari 2025 yang menetapkan Presiden Prabowo Subianto sebagai Ketua Umum dan Ketua Dewan Pembina DPP Gerindra untuk periode 2025-2030, serta mengusungnya kembali sebagai calon presiden pada Pemilihan Presiden...
JAKARTAMU.COM | Pada perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-17 Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) yang berlangsung di Sentul International Convention Center (SICC), Bogor, Jawa Barat, Ketua Umum Partai Gerindra sekaligus Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, memberikan hadiah berupa...
Oleh: Anthony Budiawan | Managing Director Political Economy and Policy Studies
Presiden Prabowo membuat gebrakan mengejutkan, dengan memotong anggaran belanja 2025 di sejumlah kementerian dan lembaga, serta transfer ke daerah. Alasan pemotongan anggaran untuk efisiensi atau meningkatkan kualitas belanja...
JAKARTAMU.COM | Presiden Prabowo Subianto mengungkapkan kebijakannya untuk menghemat anggaran mendapatkan tantangan dari dalam. Dia menyebut ada raja kecil birokrasi yang melawannya di tubuh birokrasi pemerintahan.
“Ada yang melawan saya, ada. Dalam birokrasi merasa sudah kebal hukum, merasa sudah menjadi...
Oleh: Tony Rosyid | Pengamat Politik dan Pemerhati Bangsa
KONFLIK Prabowo vs Jokowi secara teoritis mirip perseteruan Megawati vs Jokowi. Untuk kasus yang kedua saya pernah tulis sebuah artikel di media tanggal 23 Oktober tahun 2017. Judulnya "Adu Kuat Megawati...
KUDETA berdarah yang seharusnya dilakukan 1970 dipercepat 30 September 1965. Tapi ternyata TNI Angkatan Darat yang telah terpecah menjadi tiga faksi masih mampu melawan PKI.
Aliansi Nasution segera bersatu dengan Soeharto dan pengikut Ahmad Yani. Ketiganya adalah faksi anti-PKI dalam...