PAGI yang cerah mengawali perayaan Milad ke-112 Muhammadiyah di Monas akhir tahun lalu. Ribuan kader, warga, dan simpatisan Muhammadiyah memadati lapangan bersejarah itu sejak matahari belum tinggi. Ketika Goes Plus naik ke atas panggung dan melantunkan tembang-tembang terkenal band...