Jumat, Juli 11, 2025
No menu items!

Rehat

Puisi: Doa Sabtu Pagi

Oleh: Dwi Taufan Hidayat Ya Allah, di bawah langit Sabtu yang hening,Ampunilah dosa kami yang mengalir tak henti,Bersama dosa ayah bunda, keluarga, dan sahabat sejati,Dalam rengkuh kasih-Mu, kami bersimpuh rendah hati. Karuniakanlah umur bermanfaat bagai cahaya,Menerangi langkah di gelapnya maya,Keselamatan dan...

Lika-liku Kehidupan Paruh Baya (4): Rahasia yang Tersimpan

Oleh: Sugiyati, S.Pd. | Guru SMA Negeri I Ambarawa Kabupaten Semarang MALAM itu, Nina termenung di ruang tengah. Suara jam dinding terdengar jelas di tengah keheningan rumah yang biasanya penuh obrolan. Hana, putrinya, baru saja masuk ke kamarnya dengan...

Mengenal Interval Walking Training, Nordic Walking, dan Jalan 10.000 Langkah

JAKARTAMU.COM | Olahraga berjalan menjadi salah satu pilihan populer untuk menjaga kesehatan karena mudah dilakukan dan memiliki risiko cedera yang rendah. Namun, metode berjalan yang berbeda menawarkan manfaat yang bervariasi. Berikut analisis mendalam mengenai Interval Walking Training (IWT), Nordic...

Cerpen: Subuh di Kauman

FAJAR baru saja merekah di langit Kauman, sebuah kampung yang menjadi denyut nadi kehidupan religius masyarakat kota itu. Masjid Jamik berdiri kokoh di tengah komunitas ini, menyatukan tradisi dan modernitas yang berjalan seiringan. Suara adzan subuh menggema melalui...

Doa di Hari Mulia

Oleh: Dwi Taufan Hidayat Di hari yang suci, penuh barakah,Kami bersimpuh, jiwa penuh pasrah.Ampuni dosa-dosa yang menggunung,Kami, orang tua, keluarga, dan sahabat, mohon terlindung. Karuniakan umur yang bermakna,Sehat wal afiat, selamat sepanjang masa.Tunjukkan jalan yang lurus dan terang,Jalan yang Engkau ridhoi, penuh...

Peluk Kehidupan

Oleh: Dwi Taufan Hidayat Saudaraku, hidup adalah teka-teki,Antara bahagia dan luka yang silih berganti.Takkan pernah ada sinar tanpa bayang,Takkan pernah ada tawa tanpa tangisan mengambang. Allah-lah pemilik segalanya,Langit, bumi, hingga jiwa yang fana.Segala yang kita genggam hanyalah titipan,Yang suatu saat pasti kembali...

Kesadaran Lingkungan dalam Dakwah

Oleh: Dwi Taufan Hidayat Dalam semesta dakwah yang luas membentang,Kesadaran lingkungan adalah lentera terang.Bukan sekadar melihat, tetapi merasakan,Apa yang terjadi di sekitar kehidupan. Nabi Muhammad, suri teladan yang agung,Dalam setiap langkahnya, ia punarawang.Melihat jiwa, memahami suasana,Merespons bijak, dengan cinta dan doa. Seorang...

Lika-liku Kehidupan Paruh Baya (3): Hadir untuk Raka

Oleh: Sugiyati, S.Pd. | Guru SMA Negeri I Ambarawa Kabupaten Semarang HUJAN turun deras malam itu, seperti mencerminkan kekacauan yang sedang melanda keluarga Nina. Arman tak kembali ke rumah hingga larut malam. Nina, meskipun khawatir, berusaha menahan diri untuk...

Cerpen: Fajar di Balik Jahitan

Oleh: Dwi Taufan Hidayat | Penasehat Takmir Mushala Al-Ikhlas Kabupaten Semarang LANGIT kelabu menaungi pabrik garmen yang sibuk. Di dalam gedung yang luas namun terasa sesak, mesin jahit berdengung tanpa henti, seolah berpacu dengan waktu. Di salah satu sudut,...

Keutamaan Dermawan dan Bahaya Kikir

Oleh: Dwi Taufan Hidayat Wahai hati yang dicipta penuh kasih,Kedermawanan adalah jalan nan bersih.Saat tangan memberi tanpa pamrih,Rahmat Allah datang mengalir lebih. Rezeki hanyalah titipan Sang Ilahi,Berbagilah, jangan kau simpan sendiri.Firman-Nya mengingatkan kita terus menerus,"Infakkanlah di jalan-Nya, jangan jatuh ke jurang nafsu...

Balasan Kebaikan

Oleh: Dwi Taufan Hidayat Setiap senyum yang ditanam,adalah benih di ladang syukur,setiap tangan yang terulur,adalah jembatan menuju rahmat.Tidak ada kebaikan yang terlupa,di langit kasih Allah yang luas. Balaslah kebaikan dengan kebaikan,bukan karena pamrih duniawi,tapi demi syukur kepada Illahi,agar hati bebas dari utang...

Perjalanan ke Keabadian

Oleh: Dwi Taufan Hidayat Kita semua tahu, mati kan tiba,Tapi mengapa lupa, enggan bersiap sedia?Saudaraku, jangan tertipu kilau dunia,Bekal akhiratlah tujuan utama. Rasul berkata, usia umat terbatas,Enam puluh tujuh puluh, jarang lebih panjang nafas.Wahai saudaraku, ingatlah hidup fana,Persiapkan bekal, perjalanan panjang menanti...

Lika-liku Kehidupan Paruh Baya (2): Teman sekaligus Konselor

Oleh: Sugiyati, S.Pd | Guru SMA Negeri 1 Ambarawa Kabupaten Semarang MALAM itu, Nina tidak bisa tidur. Tatapan kosong Arman dan sikapnya yang menghindar terus terbayang di pikirannya. Ia tahu bahwa ada sesuatu yang salah, tetapi tidak tahu bagaimana...

Harmoni dalam Sebuah Grup WA

JAKARTAMU.COM | Pagi itu, mentari baru saja merekah, mengusir sisa-sisa kegelapan malam. Suara burung berkicau merdu, seolah menyambut semangat baru yang terpancar dari layar ponsel masing-masing anggota grup WhatsApp yang bernama “Harmoni Kita.” Grup ini dihuni oleh berbagai lapisan...

Firasat Tersirat

Cerpen Asyaro G Kahean | Redpel Jakartamu.com Tak seperti biasa! Pagi itu, Bu Aimah merasakan hal berbeda. Ya, sangat berbeda dengan hari-hari lain yang sudah lebih setengah abad dilalui. Apa yang dirasakan sulit ia ungkap. Sepertinya, ia tak menemukan cara mengungkap....

Lika-liku Kehidupan Paruh Baya (1): Mulai Berubah

Oleh: Sugiyati, S.Pd | Guru SMA Negeri 1 Ambarawa Kabupaten Semarang NINA duduk termenung di ruang tamu sambil memandangi foto keluarga yang tergantung di dinding. Foto itu diambil lima tahun lalu, ketika semuanya terasa sempurna. Arman, suaminya, tersenyum lebar di...

Hati yang Mengenal Ilahi

Oleh: Dwi Taufan Hidayat Ya Allah, kami memohon dengan hati tulus,Ilmu yang bermanfaat, rezeki halal nan mulus.Amal yang Engkau terima dengan ridha,Jadikan kami hamba yang tunduk dan setia. Bila hati bersih dari noda tercela,Cahaya-Mu menyinari jiwa yang gundah belaka.Akal pun terjaga oleh...

Ujian Cinta dalam Rumah Tangga

Oleh: Dwi Taufan Hidayat  DI sebuah kota kecil, hiduplah pasangan muda bernama Rina dan Arman. Pernikahan mereka baru memasuki tahun keempat, penuh cinta namun juga berliku. Seperti kebanyakan pasangan, mereka memulai perjalanan dengan harapan dan impian indah. Namun, di balik pintu...

Penjara Kehidupan: Kisah Silih Berganti

DI sudut sempit sebuah penjara, matahari sore perlahan tenggelam, menyisakan langit yang merona merah. Di balik jeruji besi, para penghuni memandang dengan berbagai perasaan, berharap waktu segera berlalu. Di antara mereka, seorang taping bernama Rudi, dengan tubuh kekar dan...

Muhasabah Kehidupan

Puisi Dwi Taufan Hidayat Dunia hanyalah permainan semata,Lengah dan terlena dalam gemerlapnya.Akhirat lebih baik bagi yang bertakwa,Kehidupan hakiki, penuh rahmat-Nya. Carilah di dunia, namun jangan lupa,Bagian akhirat lebih besar nikmatnya.Berbuat baiklah dengan tulus hati,Sebagaimana Allah berbuat untukmu, kasih-Nya sejati. Hidup dan mati...

Keberuntungan dalam Kebaikan

Puisi: Dwi Taufan Hidayat Hidup ini persimpangan jalan,Antara kebaikan dan keburukan yang datang berlawanan.Keburukan tampak indah, penuh rayuan,Namun tak pernah membawa keberuntungan yang diharapkan. Sekecil zarrah kebaikan yang kau beri,Akan menjadi cahaya, di dunia hingga nanti.Allah berfirman, janji-Nya takkan tersia,Setiap amal...

Cerpen: Ambil Saja Hikmahnya

Oleh: Sugiyati, S.Pd | Guru Bahasa Indonesia SMA Negeri 1 Ambarawa Kabupaten Semarang DI sebuah kompleks perumahan rakyat, ada sebuah mushala kecil yang menjadi tempat persinggahan jiwa-jiwa yang haus akan ketenangan. Mushala ini terletak di sudut kompleks, sederhana namun penuh...

Isra Mikraj: Kisah Sufi Sultan Menjadi Orang Buangan

JAKARTAMU.COM | Kisah berikut ini dinukil dari buku karya Idries Shah berjudul "Tales of The Dervishes" yang diterjemahkan Ahmad Bahar menjadi "Harta Karun dari Timur Tengah - Kisah Bijak Para Sufi". Alkisah, seorang Sultan Mesir mengumpulkan orang-orang terpelajar, dan segera...

Fatahillah sang Pemenang (7): Pasukan Berkuda yang Melingkari Jepara

PERTEMUAN rahasia di bilik kiri Masjid Jepara masih berlanjut. Malam mulai turun, seiring desiran angin pantai yang menyejuk di kehangatan diskusi para oposan Sultan Trenggono. Gusti Ratu Aisah: Sekali-kali Babah Liem, pegang erat wasiat Dipati Unus! Perkuat Angkatan Laut Demak!! Dengan...

Apakah dan Atau

APAKAH dan atau seumpama, pertama, membocorkan perahu orang lain sehingga pemiliknya tak bisa melaut. Kedua, membunuh anak kecil. Ketiga, membetulkan dindiing rumah miring yang hampir roboh milik orang lain tanpa menerima imbalan. Tindakan pertama dan tindakan kedua,  tentu saja akan...

Dahlan

Karya Afdal Zikri DENGAN nama Allah syair ini kumulakan ...

Apakah Anda Raja Bendawi?

TUAN, apakah Anda raja bendawi yang hendak membunuh akal sehat? Para ‘ahli nujum’ Anda himpunkan janji melalui keberhalaan yang bermaterikan singgasana ‘mewah’; Dengan menginjak-injak wasiat orang tua serta guru yang telah berjasa. Lupa diri semakin menjadi, tatkala penduduk negeri...

Fatahillah sang Pemenang (6): Pertemuan Semi Rahasia Gusti Ratu Aisah

BABAH Liem, Aji Yusuf dan kelompoknya ternyata bersekutu secara rahasia dengan Gusti Ratu Aisah dalam memperjuangkan cita-cita Dipati Unus dalam pembangunan galangan kapal. Diagendakan, bahwa kapal-kapala yang dibuat di pantai Jepara kelak akan digunakan menggempur Portugis di Malaka. Dua orang pelaut...

Pekerjaan Aneh dari Raja untuk Abu Nawas: Memenjarakan Angin

JAKARTAMU.COM | Pada hari itu Abu Nawas tengah menikmati pagi yang cerah, di rumah saja. Tiba-tiba utusan Baginda Raja datang mengganggunya. "Tuan diminta Baginda menghadap," ujar sang utusan tanpa basa basi. Setelah sedikit berhias Abu Nawas berangkat ke Istana diiringi...

Kisah Sufi: Fatima si Pemintal dan Tenda

JAKARTAMU.COM | Konon, di sebuah kota di ujung barat hiduplah seorang gadis bernama Fatima. Ia putri seorang pemintal kaya raya. Suatu hari ayahnya berkata kepadanya, "Ikutlah denganku, putriku. Kita akan mengadakan perjalanan. Aku punya urusan dagang di kepulauan Laut...

Latest News

Dua Luka dalam Satu Atap (11): Satu-Satunya Alasan Aku Bertahan

MALAM merambat seperti hembusan dingin yang tak diundang. Kau sudah lama mematikan lampu kamar, tapi aku masih terjaga di...